SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA AKAH KECAMATAN KLUNGKUNG KABUPATEN KLUNGKUNG PROVINSI BALI

Artikel

LPM DESA AKAH

08 Agustus 2018 19:39:07  NYOMAN SUHARTE  3.880 Kali Dibaca 

PROFIL LPM DESA AKAH

Pengertian

Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) adalah salah satu lembaga kemasyaratan yang berada di desa. Lembaga Pemberdayaan Masyarakat mempunyai tugas menyusun rencana pembangunan secara partisipatif, menggerakkan swadaya gotong royong masyarakat, melaksanakan dan mengendalikan pembangunan.

Tugas Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa Akah :

1. Menyusun rencana Pembangunan secara partisipatif;
2. Melaksanakan, mengendalikan, memanfaatkan, memelihara dan mengembangkan pembangunan secara partisipatif;
3. Menggerakkan dan mengembangkan partisispasi gotong royong dan swadaya masyarakat ;
4. Menumbuhkembangkan kondisi dinamis masyarakat dalam rangka pemberdayaan masyarakat ;

FUNGSI LPM

  1. penampungan dan penyaluran aspirasi masyarakat dalam pembangunan;
  2. penanaman dan pemupukan rasa persatuan dan kesatuan masyarakat dalam kerangka memperkokoh Negara Kesatuan Republik Indonesia;
  3. peningkatan kualitas dan percepatan pelayanan pemerintah kepada masyarakat;
  4. penyusunan rencana, pelaksanaan, pelestarian dan pengembangan hasil-hasil pembangunan secara partisipatif;
  5. penumbuhkembangan dan penggerak prakarsa, partisipasi, serta swadaya gotong royong masyarakat; dan
  6. penggali, pendayagunaan dan pengembangan potensi sumber daya alam serta keserasian lingkungan hidup.

 

DAFTAR NAMA PENGURUS  LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT 

MASA BAKTI 2021-2026

DESA  AKAH  KECAMATAN KLUNGKUNG KABUPATEN KLUNGKUNG

 

Surat Keputusan Kepala Desa Akah Nomor 14 Tahun 2021 Tentang Pengangkatan Pengurus Pengurus Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Desa Akah Kecamatan Klungkung Kabupaten Klungkung

 

Ketua : Komang Agus Darma Suyasa (Br. Gede)

Wakil Ketua : Kadek Angga Kurniawan (Br. Gingsir)

Sekretaris I : Putu Helinawati (Br. Tengah)

Bendahara I : I Nyoman Tedun, SH (Br. Tengah)

 

II. KOORDINATOR BIDANG AGAMA

Anggota :

1. I Wayan Sanggra (Br. Pekandelan)

2. I Ketut Kicen (Br. Sangging)

3. I Putu Suardana (Br. Sangging)

4. Wayan Mustapa (Br. Bungaya)

 

III. KOORDINATOR BIDANG SAPRAS

Anggota :

1. Komang Guntur (Br Pekandelan)

2. Nyoman Suharte (Br. Pekandelan)

3. Komang Suantara (Br. Bungaya)

 

IV. KOORDINATOR BIDANG PEMUDA DAN OLAHRAGA

Anggota :

1. Putu Pasek Adi Krisnawan (Br. Gingsir)

2. I Komang Bayu Pratama (Br. Gingsir)

3. Made Setiawan (Br. Pekandelan)

 

V. KOORDINATOR BIDANG SDM DAN UKM

Anggota :

1. I Wayan Wija (Br. Tengah)

2. I Nengah Nesa (Br. Tengah)

3. Sang Made Yudi (Br. Gingsir)

4. Kadek Suastika (Br. Bungaya)

 

VI. KOORDINATOR BIDANG KESEHATAN

Anggota :

1. Ni Luh Fitri Yanti (Br. Gede)

2. Ni Putu Juniantari (Br. Bungaya)

3. Ni Luh Putu Agustini (Br. Sangging)

 

VIII. KOORDINATOR BIDANG HUMAS DAN KAMTIB

Anggota :

1. I Dewa Gede Ardana (Br. Gede)

2. I Dewa Gede Andika Putra (Br. Gede)

3. I Wayan Swastika ( Br. Sangging)

 

 

.

 

 

 

 

 

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Media Sosial

 Info Kesehatan Desa Akah

 whatsApp Center Desa Akah

 TPS 3R Akah Asri

 Komentar

 Peta Desa

 Statistik

 Sinergi Program

Prodeskel PPID Kabupaten Klungkung E-Surat
Map Tracker Smartdesa Update Status Covid Dinas kearsipan dan perpustakaan kabupaten klungkung

 Pemerintah Desa

 Arsip Artikel

09 September 2019 | 122.086 Kali
UNDANG-UNDANG NO 6 TAHUN 2014 TENTANG DESA
13 Juli 2020 | 121.693 Kali
POSYANDU, BKB, BKL, KADER GIZI , KADER POLA ASUH ANAK DESA AKAH
07 Agustus 2018 | 117.823 Kali
Profil Wilayah Desa Akah
11 Juli 2019 | 115.687 Kali
Sejarah Desa Akah
11 Juli 2019 | 114.517 Kali
Visi dan Misi
08 Juli 2019 | 113.683 Kali
Badan Permusyawaratan Desa
22 Juli 2020 | 94.721 Kali
KADER PEMBANGUNAN MANUSIA

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:960
    Kemarin:1.117
    Total Pengunjung:3.899.802
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.97.9.169
    Browser:Tidak ditemukan