ASSESSMENT STRATA KADER KESEHATAN DESA AKAH
PEMDES AKAH KEMBALI SALURKAN BLT DD BULAN SEPTEMBER KE 13 PENERIMA MANFAAT
RANGKAIAN KEGIATAN MERAYAKAN 17 AGUSTUS 2025
RPJMDES 2021-2027
PEMBANGUNAN TPS 3R REGULER KABUPATEN KLUNGKUNG
Pembangunan Gapura
Pembangunan / Rehabilitasi / Peningkatan Fasilitas Pengelolaan Sampah Tembok Penyengker
KERAJINAN SENI LUKIS WAYANG TRADISIONAL DESA AKAH
Pemeliharaan sanitasi gorong-gorong
KRIPIK BAWANG PUSPA AKAH
berita-desa
-
Kamis, 13 Oktober 2022..
Agenda Rapat Rutin Perangkat Desa.
Bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Desa Akah, Bapak Perbekel Desa Akah beserta Perangkat Desa melaksanakan Rapat Rutin Perangkat Desa.
Dalam kesempatan Bapak Perbekel Desa Akah memberikan arahan dan menerima laporan perkembangan kegiatan dari masing masing Perangkat Desa.
Pentingnya rapat koordinasi ini untuk mengetahui dan evaluasi kendala-kendala yang dialami Perangkat Desa dalam melaksanakan kegiatan masing-masing baik secara administrasi dan pelayanan ...
-
Rabu , 12-10-22
Bertempat di ruang rapat Kantor Perbekel Desa Akah, TP PKK Desa Akah mendapatkan Pembinaan Administrasi dari tim TP PKK Kabupaten Klungkung.
Acara dihadiri Bapak Camat Klungkung selaku Ketua Pembinaan Tim Penggerak PKK Kecamatan Klungkung, Ketua TP PKK Kecamatan Klungkung dan Perbekel Desa Akah selaku Ketua Pembina Tim Penggerak PKK Desa Akah dan Kbd
Pembinaan diawali dengan menyanyikan Indonesia Raya dan Mars PKK, dilanjutkan dengan laporan Ketua Tim Penggerak PKK Desa Akah dan sambutan ibu Ketua Tim Pemggerak PKK Kab ...
-
Jumat, 07/10/2022...
Pemerintahan Desa Akah kembali melaksanakan Penyerahan BLT Dana Desa Bulan ke sepuluh tahun 2022 kepada para Penerima Manfaat BLT-DD. Penyerahan bantuan disaksikan dan diserahkan oleh Camat Klungkung/mewakili, Kelian Banjar Dinas Desa Akah, perangkat desa dan KPM.
acara dibuka oleh Perbekel desa Akah dengan menyampaikan beberapa sosialisasi tentang Dana yang diterima harus sesuai dengan Ketentuan hukum didalam Penggunaannya untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari.
Adanya Bantuan Langsung Tunai ...
-
Pemerintah Desa akah meraih Piagam penghargaan Anubhawa Sasana, Desa/Kelurahan Sadar Hukum Tahun 2022 di Gedung Ksiarnawa Art Center, Denpasar, Jumat (7/10). Piagam Penghargaan diserahkan langsung oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham) Republik Indonesia, Yosanna H. Laoly.
Desa akah merupakan salah satu desa dari 53 Desa/Kelurahan di Kabupaten Klungkung yang memenuhi syarat sebagai Desa Sadar Hukum. Penghargaan Anubhawa Sasana merupakan pemberian prestasi dalam membina dan mengembangkan Desa/Kelurahan Sadar ...
-
Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 8 Tahun 2022 tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2023, diprioritaskan untuk program kegiatan percepatan pencapaian SDGs Desa.
Download : Download Permendesa PDTT Nomor 8 Tahun 2022 Tentang Prioritas Penggunaan Dana Desa Tahun 2023
....................................................................................................................................................
Pada Bab II Pasal 5 disebutkan bahwa Prioritas Penggunaan Dana Desa diarahkan untuk ...
-
Dirgahayu Tentara Nasional Indonesia
5 Oktober 2022 ...
-
Senin, 03/10/2022
Sosialisasi Forum Anak Desa
Bertempat di ruang Rapat, Bapak Perbekel Desa Akah membuka Acara Sosialisasi forum Anak Desa. Hadir dalam acara, Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Klungkung sebagai Narasumber, Kelian Banjar Dinas, Perwakilan Remaja Putra dan Putri
Sosialisasi bertujuan untuk meningkatkan kepedulian dan upaya Pemerintah dalam upaya mewujudkan pembangunan Desa dimana suara, aspirasi, kebutuhan dan kepentingan anak menjadi bahan pertimbangan yang menjamin ...
-
Minggu, 02 Oktober 2022
Bapak Perbekel beserta Perangkat Desa Akah menghadiri Undangan resepsi Pernikahan Putra dari Bapak Wakil Bupati Klungkung, I Komang Agus Kusumayana KS.T Dusun Sangging Desa Akah dengan Kadek Ayu Cempaka Sekar Wangi Tjana.
"Selamat menempuh hidup baru untuk kedua mempelai, semoga langgeng dan berbahagia"
...
-
Selamat Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2022. Bangkit bergerak bersama Pancasila ...
-
Musyawarah Penetapan APBDesa perubahan Tahun Anggaran 2022 dan Penetapan RKP Desa Tahun 2023
Bertempat di Ruang Rapat, BPD Desa Akah menyelenggarakan Musyawarah Penetapan APBDesa perubahan Tahun Anggaran 2022 dan Penetapan RKP Desa Tahun 2023 (27/09/2022)
Dalam penetapan APBDesa perubahan Tahun Anggaran 2022 Pemerintah Desa Akah sebelumnya sudah melalui tahapan musyawarah bersama disepakati dalam musyawarah Rancangan Peraturan Desa Tentang APBDes Tahun Angaran 2022 dan telah dievaluasi oleh Tim Kecamatan Klungkung Rancangan ...